Skip to content
Travelisto Tours Jogja
Travelisto Tours Jogja

Melayani Paket Wisata Anti Mainstream

  • Beranda
  • Blog
  • Layanan
    • Drop Luar Kota
    • Open Trip
    • Sewa Mobil
  • Paket Wisata
    • Wisata Luar Jogja
    • Wisata Religi
    • Wisata Jogja
    • Wisata Kuliner
    • Wisata Malam
  • Anti Mainstream
    • Wisata Adventure
    • Wisata Snorkeling
    • Wisata Caving
    • Paket Tour Jeep
    • Ekspedisi Gunung
  • Tentang
    • Travelisto Tours
    • Privacy Policy
Travelisto Tours Jogja

Melayani Paket Wisata Anti Mainstream

Jeep Wisata Parangtritis

Jeep Wisata Parangtritis: Petualangan Seru dengan Pemandangan Eksotis

Yogyakarta selalu menawarkan pesona wisata yang memikat. Salah satu pengalaman yang kini menjadi favorit wisatawan adalah Jeep Wisata di Parangtritis, sebuah aktivitas yang memadukan petualangan off-road dengan keindahan alam khas pantai selatan. Aktivitas ini cocok untuk Anda yang ingin menjelajahi kawasan Parangtritis secara unik dan menyenangkan.

Destinasi, Rute dan Keindahan bersatu dalam Jeep Wisata Parangtritis

Menggunakan jeep 4×4, wisatawan akan diajak menyusuri rute-rute menantang yang mencakup:

Rute 1: Trek Pendek

  • Taman Gumuk Pasir – Pantai Pelangi – Pantai Cemoro Sewu – Pantai Parangkusumo – Pantai Parangtritis – Air Terjun Parangendog – Taman Gumuk Pasir

Rute 2: Trek Sedang

  • Taman Gumuk Pasir – Pantai Cemoro Sewu – Pantai Pelangi – Lorong Cemara – Landasan Pacu – Pantai Depok – Muara Suwangan/Laguna Depok – Taman Gumuk Pasir

Rute 3: Trek Panjang

  • Taman Gumuk Pasir – Tirto Segoro – Tal 7 – Taman Eden – Tal 8 – Taman Gumuk Pasir

Rute 4: Trek Sunset

  • Taman Gumuk Pasir – Pantai Pelangi – Pantai Parangtritis – Bukit Paralayang – Watu Lumbung – Goa Jepang

Selain itu, wisata semi adventure ini juga memberikan kesempatan untuk berfoto di spot-spot Instagramable seperti bukit dan area pasir.

jeep wisata parangtritis
Kelihatannya Menyenangkan. ig @jeep.gumukpasir

Harga Paket Wisata Jeep Parangtritis

Berikut adalah kisaran harga paket wisata jeep:

Paket Trek Pendek Parangtritis
999k
Menikmati Keindahan Alam Pesisir Pantai
Max 4 Pax
Jemput Antar ke Stasiun / Hotel / Bandara
Termasuk BBM, Driver, Parkir
Free Entrance Semua Destinasi
Unit MPV
No Meal
Free Pengantaran Oleh-oleh
Durasi 1-2 jam
Jam Start Bebas, Maksimal Pukul 16.00
Taman Gumuk Pasir
Pantai Pelangi
Pantai Cemoro Sewu
Pantai Parangkusumo
Pantai Parangtritis
Air Terjun Parangendog
Paket Trek Pendek Parangtritis
Paket Trek Sedang Parangtritis
1099k
Menikmati Keindahan Alam Pesisir Pantai lebih lamaaa
Max 4 Pax
Jemput Antar ke Stasiun / Hotel / Bandara
Termasuk BBM, Driver, Parkir
Free Entrance Semua Destinasi
Unit MPV
No Meal
Free Pengantaran Oleh-oleh
Durasi 2-3 jam
Jam Start Bebas, Maksimal Pukul 16.00
Taman Gumuk Pasir
Pantai Pelangi
Pantai Cemoro Sewu
Lorong Cemara
Landasan Pacu
Pantai Depok
Muara Suwangan/Laguna Depok
Paket Trek Sedang Parangtritis
Paket Trek Panjang Parangtritis
1199k
Menikmati Keindahan Alam Pesisir Pantai lebih lamaaa
Max 4 Pax
Jemput Antar ke Stasiun / Hotel / Bandara
Termasuk BBM, Driver, Parkir
Free Entrance Semua Destinasi
Unit MPV
No Meal
Free Pengantaran Oleh-oleh
Durasi 3-4 jam
Jam Start Bebas, Maksimal Pukul 16.00
Taman Gumuk Pasir
Shelter Tirto Segoro
Tal 7
Taman Eden Gumuk Pasir
Pantai Tall Wolu
Paket Trek Panjang Parangtritis
Paket Trek Sunset Parangtritis
1099k
Menikmati Keindahan Matahari Terbenam
Max 4 Pax
Jemput Antar ke Stasiun / Hotel / Bandara
Termasuk BBM, Driver, Parkir
Free Entrance Semua Destinasi
Unit MPV
No Meal
Free Pengantaran Oleh-oleh
Durasi 2 jam
Jam Start Bebas, Maksimal Pukul 16.00
Taman Gumuk Pasir
Pantai Pelangi
Pantai Parangtritis
Bukit Paralayang
Watu Lumbung
Goa Jepang
Paket Trek Sunset Parangtritis

Harga tersebut sudah termasuk layanan sopir profesional yang akan memandu perjalanan Anda dengan aman dan nyaman. Beberapa penyedia layanan juga menawarkan dokumentasi foto sebagai tambahan.

jeep wisata parangkusumo
Menikmati Sunset. ig @jeepwisata_gumukpasir

Tips Berwisata dengan Jeep di Parangtritis

  • Pilih waktu yang tepat: Pagi hari untuk suasana segar atau sore hari untuk menikmati sunset yang indah.
  • Gunakan pakaian nyaman: Aktivitas ini melibatkan debu dan angin, jadi kenakan pakaian yang sesuai dan bawa masker jika perlu.
  • Pesan paket sebelumnya: Untuk menghindari antrean, sebaiknya pesan paketĀ  terlebih dahulu sebelum tiba di lokasi.

Cara Reservasi

Anda dapat memesan paket wisata melalui kami secara online dan mengatur waktu kapan untuk segera mendarat di Parangtritis. Pastikan memilih operator yang terpercaya untuk memastikan pengalaman Anda menyenangkan.

Dengan harga yang terjangkau dan pengalaman yang mengesankan, wisata 4×4 di Parangtritis adalah salah satu aktivitas wajib saat berlibur ke Yogyakarta. Selamat menikmati petualangan seru Anda!

 

Review Overview
Atraksi / Daya Tarik
Informasi
Fasilitas / Sarana Pendukung
SDM / Manajemen
Pelayanan / Akomodasi
Keamanan
Anak
Adrenalin
SUMMARY

Jeep Wisata Parangtritis, sebuah aktivitas yang memadukan petualangan off-road dengan keindahan alam khas pantai selatan.

4.5
Paket Tour Jeep Paket Wisata Jogja Wisata Bantul

Post navigation

Previous post
Next post

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

©2026 Travelisto Tours Jogja | WordPress Theme by SuperbThemes